E-Book Dinamika Masyarakat Pesisir: Pengembangan Masyarakat Pesisir dan Ekonomi Maritim

Detail Ebook

Penulis
Dr. Firdaus Hamta, SE. M. SI., Dr. Alwan Hadiyanto, SH. MH dan Dr. Ramon Zamora, SE. MM
Halaman
viii, 69 hlm
Tahun Terbit
2025

Penerbit
Deepublish Digital

Beli Buku

Sinopsis Buku

E-Book Dinamika Masyarakat Pesisir: Pengembangan Masyarakat Pesisir dan Ekonomi Maritim

Buku ini menjelaskan dinamika yang terjadi di masyarakat pesisir pulau setelah terimbas dampak dari kebijakan relokasi dan dampak Proyek Strategis Nasional (PSN). Proyek Strategis Nasional (PSN) ini diyakini akan menggerakkan ekonomi Indonesia secara berkelanjutan melalui sektor industri, perdagangan, pariwisata, serta mendukung daya saing wilayah dalam iklim investasi di kawasan Asia. Namun guna mewujudkan PSN, relokasi dilakukan di wilayah-wilayah tertentu yang terdampak oleh proyek. Oleh karena itu, pemerintah harus bertanggung jawab penuh atas hak masyarakat. Salah satu bentuk tanggung jawab tersebut yakni melalui konsep pengembangan ekonomi maritim berbasis masyarakat pesisir yang akan direlokasi. Upaya ini merupakan upaya mempertahankan dan mendekatkan kembali tradisi sosial budaya dan keberlanjutan ekonomi dalam mengelola dan memanfaatkan sumber daya maritim (kearifan lokal), sekaligus upaya memposisikan masyarakat pesisir yang direlokasi sebagai aktor utama dalam pengembangan ekonomi maritim secara inklusif.

E-Book Dinamika Masyarakat Pesisir: Pengembangan Masyarakat Pesisir dan Ekonomi Maritim ini diterbitkan oleh Penerbit Deepublish Digital

Beli E-Book Lain dari Deepublish Digital