E-Book Identifikasi Secara Kimia Gugus Fungsi Senyawa Organik

Detail Ebook

Penulis
Dr. Candra Irawan, M.Si., Imalia Dwi Putri, M.T.P., Lintannisa Rahmatia, M.Si. dan Andita Utami, M.Si.
Halaman
xiv, 199 hlm
Tahun Terbit
2025

Penerbit
Deepublish Digital

Beli Buku

Sinopsis Buku

E-Book Identifikasi Secara Kimia Gugus Fungsi Senyawa Organik

Buku Identifikasi Secara Kimia Gugus Fungsi Senyawa Organik merupakan kompetensi knowledge dan skill yang menjadi dasar praktik berbasis kimia organik, meliputi pengetahuan dan kemampuan dalam mengidentifikasi dan membedakan senyawa organik golongan Hidrokarbon; Alkohol dan Fenol; Eter; Aldehida dan Keton; Asam Karboksilat dan Derivatnya; Halogen Organik; Amina; Sulfonamida, Asam Sulfonat, dan Sulfonil Klorida; Karbohidrat; Lemak dan Minyak; serta Protein. Salah satu keunggulan buku ini adalah pembaca lebih mudah memahami isinya untuk diterapkan pada praktik.

E-Book Identifikasi Secara Kimia Gugus Fungsi Senyawa Organik ini diterbitkan oleh Penerbit Deepublish Digital

Beli E-Book Lain dari Deepublish Digital