Deskripsi
Sinopsis Buku Monograf Pseudomonad Fluoresen Agens Biokontrol Blood Disease Bacteria (BDB) Tanaman Pisang
Buku Monograf Pseudomonad Fluoresen Agens Biokontrol Blood Disease Bacteria (BDB) Tanaman Pisang Buku ini membahas dan menguraikan tentang pseudomonad fluoresen sebagai agen biokontrol yang selalu menjadi topik penelitian dan telah dimanfaatkan oleh para praktisi di lapangan. Monografi ini merupakan hasil penelitian di mana pembaca diajak untuk mengetahui karakter pseudomonad fluoresen sehingga dapat digunakan sebagai agen biokontrol terhadap penyakit BDB (Blood Disease Bacteria) tanaman pisang. Konsep umum tentang pseudomonad fluoresen dan penyakit BDB (Blood Disease Bacteria) tanaman pisang dituliskan dalam bab I pendahuluan. Pada bab II dibicarakan tentang tanaman pisang dengan salah satu penyakitnya yaitu BDB serta pseudomonad fluoresen sebagai agen pengendalinya. Metode untuk mengetahui karakter pseudomonad fluoresen yang melibatkan deteksi produksi senyawa anti mikroba dapat dibaca pada bab III. Hasil dari penelitian dapat dibaca pada bab IV. Kesimpulan dan saran dapat dibaca pada bab V. Informasi yang ada dalam monografi ini dapat menjadi inspirasi peneliti di bidang kajian yang sama dan menambah pengetahuan praktisi di lapangan. Buku Monograf Pseudomonad Fluoresen Agens Biokontrol Blood Disease Bacteria (BDB) Tanaman Pisang ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Ulasan
Belum ada ulasan.