Deskripsi
Sinopsis Buku Plasma Nutfah Tanaman Jengkol Buku Plasma Nutfah Tanaman Jengkol Jengkol (Pithecellobium jiringa (Jack) Prain.) adalah tanaman yang cukup populer di tengah masyarakat Indonesia. Selain dikonsumsi mentah dan diolah menjadi semur atau keripik, jengkol juga memiliki segudang manfaat lainnya. Jengkol dapat digunakan sebagai obat, pupuk kompos, dan pestisida nabati. Buku ini merupakan hasil tinjauan yang bertujuan untuk memahami penampilan fenotipe jengkol, terutama yang berasal dari Jawa Barat bagian selatan. Hasil tinjauan yang diuraikan dalam buku ini dapat digunakan sebagai informasi awal untuk pemuliaan tanaman lebih lanjut.
Buku ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Ulasan
Belum ada ulasan.