E-Book Pemberian Konseling Singkat 5A dengan Nuansa Religiusitas bagi Penderita Diabetes & Hipertensi

Detail Ebook

Penulis
apt. Ainun Muthoharoh, M.Farm., C.Herbs.
Halaman
x, 55 hlm
Tahun Terbit
2022

Penerbit
Deepublish Digital

Beli Buku

Sinopsis Buku

E-Book Pemberian Konseling Singkat 5A dengan Nuansa Religiusitas bagi Penderita Diabetes & Hipertensi

Farmasis adalah profesi yang mulia. Farmasis menemukan hingga memastikan obat yang diterima oleh pasien memberikan terapeutik yang maksimal. Konseling farmasis dapat memberikan perubahan pada pengetahuan dan persepsi yang akan berdampak pada perilaku pengobatan pasien. Perilaku pengobatan yang baik akan berdampak pada kualitas hidup yang baik.

Teknik brief konseling 5A modifikasi merupakan teknik konseling di mana segala keputusan ditetapkan oleh konselor, dalam hal ini pasien diarahkan untuk segera berperilaku berobat dalam tahap aksi. Pada penelitian-penelitian sebelumnya, keputusan diserahkan oleh pasien. Pasien diberikan kebebasan untuk berperilaku berobat baik ataupun buruk. Pesan motivasi yang diberikan farmasis dapat meningkatkan perilaku pengobatan yang baik.

E-Book Pemberian Konseling Singkat 5A dengan Nuansa Religiusitas bagi Penderita Diabetes & Hipertensi ini diterbitkan oleh Penerbit Deepublish Digital

Beli E-Book Lain dari Deepublish Digital