Ahwan Sholih, tapi banyak orang mengenal saya dengan nama Awaan Story di berbagai p;atform sosial media, mulai dari TikTok, YouTube, Instagram, Facebook, hingga media lainnya.
Saya adalah seorang konten kreator yang mendedikasikan diri untuk membahas berbagai isu penting, fenomena viral, hingga tokoh-tokoh berpengaruh dunia, dari sudut pandang psikologi.