Daramawan Salman

Prof. Dr.Ir. Darmawan Salman, MS.

Dosen/Universitas Hasanuddin

About

Prof.Dr.Ir.Daramawan Salman, MS adalah Dosen di Departemen Sosial Ekonomi Pertanian, Fakultas Pertanian Universitas Hasanuddin. Menyelesaikan Program Magister Bidang Ilmu Sosiologi Pedesaan di Institut Pertanian Bogor (1992) dan menyelesaikan Program Doktor Bidang Sosiologi Pembangunan di Universitas Padjajaran Bandung (2002). Aktif mengajar sejak tahun 1988 dan menjabat sebagai Ketua Program Studi Doktor Ilmu Pertanian (2014-2018) serta menjabat sebagai Ketua Program Studi Doktor Studi Pembangunan (2024-sekarang). Banyak terlibat dalam pelatihan perencana pembangunan serta membina LSM di bidang Pemberdayaan Masyarakat dan konservasi lingkungan. Fokus Riset meliputi sistem nafkah, modal sosial, ekologi politik dan adaptasi petani terhadap perubahan iklim.

Buku Karya Prof. Dr.Ir. Darmawan Salman, MS.