E-Book Metafora Konseptual Makna Perumpamaan Injil Lukas Perspektif Penerjemahan

Detail Ebook

Penulis
Dr. Dra. Ni Nyoman Tri Sukarsih, M.Hum.
Halaman
xviii, 240 hlm
Tahun Terbit
2022

Penerbit
Deepublish Digital

Beli Buku

Sinopsis Buku

E-Book Metafora Konseptual Makna Perumpamaan Injil Lukas Perspektif Penerjemahan

Buku ini membicarakan dan menguraikan tentang metafora konseptual yang terdapat dalam perumpamaan Injil Lukas. Wujud metafora dalam perumpamaan ditelusuri melalui ungkapan metaforis dan pemetaan konseptual yang spesifik sesuai gagasan Lakoff dan Johnson serta Kὂvecses. Dari kategorisasi metafora dibahas semua kategorisasi metafora konseptual, yakni metafora orientasional, ontologikal dan struktural secara kohesi dan koherensinya.

Demikian pula dari perspektif penerjemahan diuraikan terkait dengan penelusuran strategi penerjemahan yang diterapkan dalam menerjemahkan teks-teks perumpamaan dari teks bahasa Inggris ke dalam bahasa Indonesia, serta ideologi penerjemahan yang terdapat di dalamnya. Dari analisis yang dilakukan ditemukan novelty (kebaruan) khususnya rekonstruksi teori metafora konseptual dari ketiga kategorinya.

E-Book Metafora Konseptual Makna Perumpamaan Injil Lukas Perspektif Penerjemahan ini diterbitkan oleh Penerbit Deepublish Digital

Beli E-Book Lain dari Deepublish Digital