Deepublish Digital Store

E-Book Pola Asuh dan Prestasi Belajar

Detail Ebook

Penulis
Dr. Ratno Abidin, S.Pd., M.Pd.
Halaman
viii, 77 hlm
Tahun Terbit
2023

Penerbit
Deepublish Digital

Beli Buku

Sinopsis Buku

E-Book Pola Asuh dan Prestasi Belajar

Hasil belajar anak tidak dapat dipisahkan dari interaksi siswa dengan lingkungannya. Ada berbagai macam faktor yang memengaruhi hasil belajar anak, baik dari lingkungan belajar di sekolah maupun lingkungan di rumah. Salah satu faktor yang turut andil dalam memengaruhi hasil belajar anak di rumah adalah pola asuh orang tua. Buku ini akan mengulas mengenai efek yang ditimbulkan dari pola asuh orang tua pada hasil belajar anak. Harapannya, buku ini dapat menjadi sumber informasi dan wawasan bagi siapa saja guna memahami keterkaitan antara aspek-aspek yang memengaruhi hasil belajar anak.

Buku ini terdiri dari beberapa Pembahasan, diantaranya:

  • Prelude
  • Pola Asuh
  • Pengelolaan Pembelajaran
  • Adversity
  • Prestasi Belajar dan Pembelajaran Bahasa Indonesia
  • Korelasi Antara Pola Asuh, Adversity dan Pengelolaan Pembelajaran dengan Prestasi Belajar
  • Tinjauan Gayutan dan Paradigma Konsep
  • Tindak Lanjut
  • Hasil Pemeriksaan dan Penelaahan
  • Memahami Korelasi antara Pola Asuh, Adversity dan Pengelolaan Pembelajaran dengan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar

E-Book Pola Asuh dan Prestasi Belajar ini diterbitkan oleh Penerbit Deepublish Digital

Beli E-Book Lain dari Deepublish Digital