Deskripsi
Sinopsis Buku Ajar Penelitian Kualitatif
Buku Ajar Penelitian Kualitatif
Penelitian kualitatif adalah suatu aktivitas di lokasi tertentu dan menempatkan peneliti di dunia nyata partisipan. Penelitian kualitatif merupakan serangkaian praktik penafsiran material yang memperlihatkan realitas yang sebenarnya berdasarkan berbagai sumber informasi seperti catatan lapangan, wawancara, percakapan, foto, rekaman, dan catatan pribadi. Peneliti mempelajari hal-hal di lingkungan alamiahnya untuk memaknai atau menafsirkan fenomena dalam sudut pandang dan pemaknaan yang diberikan oleh masyarakat atau partisipan.
Buku ini menguraikan tentang asumsi filosofis, pendekatan filosofis penelitian kualitatif, karakteristik penelitian kualitatif, perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif, pendekatan-pendekatan kualitatif, identifikasi masalah, tinjauan penelitian, pengumpulan data, pendekatan pengumpulan data, analisis dan penyajian data, menulis studi kualitatif, serta penelitian kualitatif dalam konseling. Buku ini dapat menjadi referensi bagi pembaca untuk mendalami tentang konsep metode penelitian kualitatif serta memotivasi para peneliti kualitatif.
Buku Ajar Penelitian Kualitatif ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish.
Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari.
Kelebihan kami :
*Buku Baru
*Original
*Pengiriman Cepat
*Stok selalu tersedia
*Packing aman & rapi
*Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Rekomendasi Buku Lainnya
Buku Ekonomi | Buku Akuntansi | Buku Bahasa Inggris | Buku Hukum | Buku Novel
Ulasan
Belum ada ulasan.