Deskripsi
Sinopsis Buku Aliran Dua Fase Uap-Cair
Buku Aliran Dua Fase Uap-Cair
Aliran dua fase merupakan bentuk paling sederhana dari aliran multiphase atau multikomponen. Aliran dua fase gas-cair adalah salah satu tipe aliran yang paling banyak dijumpai dalam aplikasi di industri, seperti pada heat excharger, Water Chiller, radiator, air conditioner dan lain-lain. Permasalahan utama di dalam aplikasi industri adalah terjadinya perningkatan atau penurunan tekanan secara signifikan sehingga berpotensi menyebabkan kerusakan jaringan perpipaan atau peralatan teknik lainnya. Untuk itulah perlu dipahami dengan baik parameter utama yang harus dipertimbangkan di dalam aliran dua fase, yaitu fraksi hampa, pressure gradient, viskositas dan temperature. Parameter-parameter tersebut sangat berpengaruh pada pola aliran yang terjadi di dalam sistem perpipaan baik diameter ukuran mini, kecil, maupun besar. Didalam buku ini diuraikan pembahasan hasil penelitian dan didukung berbagai referensi yang relevan terkait dengan parameter-parameter tersebut di dalam aliran dua fase baik melibatkan peristiwa kondensasi, maupun tanpa proses kondensasi
Buku Aliran Dua Fase Uap-Cair ini diterbitkan oleh UMY Press.
Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di deepublish store. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari.
Kelebihan kami :
*Buku Baru
*Original
*Pengiriman Cepat
*Stok selalu tersedia
*Packing aman & rapi
*Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Ulasan
Belum ada ulasan.