Deskripsi
Sinopsis Buku Panduan Wudhu, Shalat dan Do’a Harian
Buku Panduan Wudhu, Shalat dan Do’a Harian
Zikir mempunyai banyak sekali keutamaan. Karena zikir merupakan bagian paling substansial dalam ibadah, bahkan bisa dikatakan sebagai rohnya ibadah.
Rasulullah ﷺ bersabda:
“Perumpamaan orang yang berzikir kepada Allah dengan orang yang tidak berzikir kepada-Nya seperti perumpamaan orang yang hidup dan orang yang mati.” (HR. Bukhari)
Salat merupakan salah satu amalan ibadah dalam rangka berzikir kepada Allah ﷻ, salat adalah ibadah yang sangat penting yang harus dikerjakan oleh setiap muslim sesuai dengan yang dicontohkan dan diajarkan oleh Rasulullah ﷺ.
Kami hadirkan buku ini dalam rangka memudahkan anak-anak dalam mempelajari tata cara wudhu dan salat dan menghafal doa-doa harian, serta adab-adab yang barangkali sering terlupakan. Buku ini juga disertai cara baca dengan tulisan latin, demi mengantisipasi anak yang belum bisa membaca tulisan arab.
Buku Panduan Wudhu, Shalat dan Do’a Harian ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish.
Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari.
Kelebihan kami :
*Buku Baru
*Original
*Pengiriman Cepat
*Stok selalu tersedia
*Packing aman & rapi
*Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Review
Belum ada ulasan.