Deskripsi
Sinopsis Buku Pengantar Praktikum Ikhtiologi
Buku Pengantar Praktikum Ikhtiologi Ikhtiologi merupakan salah satu cabang biologi yang khusus mempelajari ikan dan merupakan dasar beberapa matakuliah yang diberikan dihampir setiap fakultas perikanan diseluruh Indonesia, yakni: fisiologi hewan air, dinamika populasi, budidaya perairan, metoda penangkapan ikan dan cabang ilmu lainnya.Buku panduan pratikum ini disajikan secara utuh dan mudah diikuti, diperlukan bagi mahasiswa dalam mata kuliah ikhtiologi.Dalam penuntun pratikum ini, dibahas 8 sistem anatomi dari 10 sistem anatomi yang diberikan dalam kuliah .Penuntun pratikum ini disusun dengan tujuan memberikan panduan yang lengkap, berisi tujuan, prosedur, alat serta bahan yang diperlukan. Buku ini berisi tentang materi-materi terkait ikhtiologi dan dilengkapi juga dengan metode praktikumnya. Penuntun praktikum ini disusun dengan harapan dapat membantu jalannya praktikum, baik untuk pratikan maupun untuk asisten yang mendampinginya. Buku ini terdiri dari 9 (sembilan) bagian, masih-masing bagian sebagai berikut: Bab I Metode Praktikum Bab II Morphologi Bab III Morphometrik Bab IV Meristik Bab V Sistem Pencernaan Bab VI Sistem Pernapasan Bab VII Sistem Rangka Bab VIII Sistem Urat Daging (Otot) Bab IX Identifikasi Ikan Buku Pengantar Praktikum Ikhtiologi ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Review
Belum ada ulasan.