Deskripsi
Sinopsis Buku Pengembangan Gelombang Extremely Low Frequency (ELF) Pada Produk Pertanian (Bab Khusus: Pengembangan Pada Susu Segar dan Susu Pasteurisasi)
Buku Pengembangan Gelombang Extremely Low Frequency (ELF) Pada Produk Pertanian (Bab Khusus: Pengembangan Pada Susu Segar dan Susu Pasteurisasi) Buku ini berisi materi tentang ruang lingkup prospek pengembangan gelombang extremely low frequency(ELF) pada produk pertanian, khususnya pada susu segar dan susu pasteurisasi. Secara garis besar buku ini membahas antara lain:
- Gelombang Extremely Low Frequency (ELF)
- Pengembangan Gelombang Extremely Low Frequency (ELF)Pada Produk Pertanian
- Pengembangan Gelombang Extremely Low Frequency (ELF)Pada Susu Segar Dan Susu Pasteurisasi
- Prospek Susu Segar dan Pengolahannya
Semoga buku ajar ini bermanfaat untuk mahasiswa, pelajar, dan umum yang ingin menambah wawasan ilmu pengetahuan tentang prospek pengembangan gelombang extremely low frequency (ELF)pada susu segar dan susu pasteurisasi. Penulis menyadari bahwa buku ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis mengharap kritik dan saran yang bersifat konstruktif. Buku Pengembangan Gelombang Extremely Low Frequency (ELF) Pada Produk Pertanian (Bab Khusus: Pengembangan Pada Susu Segar dan Susu Pasteurisasi) ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Review
Belum ada ulasan.