10 Perbedaan Bioteknologi Modern dan Konvensional, Apa Saja?

perbedaan-teknologi-konvensional-dan-modern

Artikel kali ini akan mengupas tuntas perbedaan antara bioteknologi modern dan konvensional, dua cabang ilmu yang memanfaatkan makhluk hidup untuk menghasilkan produk bermanfaat bagi manusia. Pernahkah kamu bertanya-tanya bagaimana roti, yoghurt, dan keju bisa tercipta? Atau bagaimana cara para ilmuwan menghasilkan tanaman tahan hama dan penyakit? Itu semua bisa terjadi karena adanya bioteknologi. Penasaran apa … Baca Selengkapnya

8 Cara Mendapatkan Penghasilan Tambahan untuk Mahasiswa

cara mendapatkan penghasilan tambahan untuk mahasiswa

Cara mendapatkan penghasilan tambahan untuk mahasiswa sebenarnya ada banyak cara yang bisa kamu coba. Jadi kamu bisa mendapatkan uang tambahan hanya dengan modal ketertarikan kamu, dan skill yang kamu miliki. Buat kamu nih yang merasa kesulitan menentukan skill yang kamu miliki, dan tidak tahu apa yang kamu inginkan. Cara Mendapatkan Penghasilan Tambahan untuk Mahasiswa Berikut … Baca Selengkapnya

10 Pekerjaan Freelance dari Rumah yang Bisa Dilakukan

10 Pekerjaan Freelance dari Rumah yang Kamu Lakukan

Pekerjaan freelance di rumah lebih pas dijalani buat kamu yang suka dengan jiwa bebas, yang tidak terikat dengan aturan. Tentu saja pekerjaan freelance di rumah ini tidak cocok buat kamu yang memiliki jiwa manajerial. Karena jiwa manajerial adalah tipe pekerjaan yang akan lebih mudah ketika kerja dalam tim dan bekerja dalam perusahaan/organisasi.  Teruntuk kamu nih … Baca Selengkapnya

10 Manfaat Biologi di Bidang Kesehatan yang Wajib Diketahui

manfaat biologi di bidang kesehatan

Dalam banyak hal, kehidupan manusia memperoleh dukungan yang berarti dari ilmu biologi. Biologi telah mendukung perkembangan teknologi di sejumlah bidang, termasuk kehutanan, pertanian, dan juga kesehatan. Melalui pemahaman mengenai struktur, fungsi, dan proses yang terjadi di dalam tubuh, biologi membantu kita mendapatkan berbagai solusi untuk menjaga dan meningkatkan kualitas kesehatan. Penerapan biologi di bidang kesehatan … Baca Selengkapnya

Jurusan Keperawatan: Syarat, Jenjang Pendidikan, Gelar, dan Prospek Kerja

jurusan keperawatan

Peran dokter dan perawat sama-sama penting dalam proses penyembuhan pasien. Tugas dokter adalah memberikan pengobatan, sedangkan perawat berfokus pada perawatan dan pemenuhan kebutuhan dasar pasien. Jurusan keperawatan berfokus pada ilmu kesehatan untuk mencetak tenaga perawat yang profesional. Dengan semakin meningkatnya kebutuhan tenaga kesehatan di klinik, rumah sakit, dan layanan kesehatan masyarakat, jurusan tersebut menjadi pilihan … Baca Selengkapnya

Jurusan Analis Kesehatan: Syarat, Jenjang Pendidikan, Gelar, dan Prospek Kerja

jurusan analisis kesehatan

Analis kesehatan atau teknologi laboratorium medis adalah salah satu program studi di bidang kesehatan. Jurusan ini memiliki prospek kerja yang luas. Selain berkarier di laboratorium medis, kamu juga mempunyai peluang untuk bekerja di sektor industri lainnya, seperti industri farmasi dan pangan. Lulusan dari jurusan ini berperan penting dalam pemeriksaan, analisis, dan interpretasi hasil laboratorium yang … Baca Selengkapnya

21 Cabang Ilmu Farmasi yang Perlu Kamu Ketahui

cabang ilmu farmasi

Ilmu yang berkaitan dengan penyediaan dan standarisasi obat-obatan adalah farmasi. Ilmu tersebut berfokus pada studi tentang pembuatan, komposisi, dan penggunaan obat-obatan. Sebagai ilmu yang luas, farmasi mempunyai banyak cabang yang saling berhubungan satu sama lain. Bagi kamu yang tertarik dengan bidang kesehatan, memahami cabang-cabang ilmu farmasi sangat penting untuk melihat betapa luasnya peran farmasi dalam … Baca Selengkapnya

Jurusan Gizi: Syarat, Jenjang Pendidikan, Gelar, dan Prospek Kerja

jurusan gizi

Pola hidup sehat bukan cuma tentang olahraga saja. Kamu juga perlu memperhatikan gizi dari setiap makanan dan minuman yang masuk ke dalam tubuh kamu. Apakah kamu tertarik untuk mempelajari tentang hal ini? Jika kamu tertarik, maka kamu bisa memilih untuk mengambil jurusan gizi ketika berkuliah. Jurusan gizi merupakan jurusan yang mempelajari tentang nutrisi yang diperlukan … Baca Selengkapnya

Jurusan Farmasi: Syarat, Gelar, dan Prospek Kerja

jurusan farmasi

Apakah kamu lulusan IPA dan tertarik dengan bidang kesehatan? Ada berbagai pilihan jurusan yang dapat kamu pertimbangkan. Selain jurusan kedokteran, ada juga pilihan lain, seperti jurusan farmasi dan kesehatan masyarakat. Apabila kamu berminat pada bidang obat-obatan, jurusan farmasi merupakan pilihan studi yang sangat tepat. Lantas, apa saja syarat dan bagaimana jenjang pendidikannya? Bagaimana prospek kerja … Baca Selengkapnya

Contoh Batasan Masalah Makalah Penelitian yang Benar

contoh batasan masalah makalah penelitian

Dalam penelitian, kamu perlu menentukan batasan masalah. Sebab, hal ini dapat mendukung jalannya penelitian. Apabila penelitian tidak mempunyai batasan masalah, maka pelaksanaannya akan semakin rumit dan membutuhkan alokasi waktu dan dana yang lebih besar. Batasan masalah juga berfungsi agar penelitian hanya berfokus pada aspek tertentu saja. Hal tersebut bisa mengefisienkan pemakaian waktu, tenaga, dan anggaran. … Baca Selengkapnya