5 Cara Meningkatkan Minat Baca Mahasiswa, Tertarik?
Minat baca di Indonesia masih dibilang rendah. Jika dibandingkan dengan Negara-negara lain, minat baca di Indonesia urutan ke dua dari bawah. Namun jika dilihat dari pertumbuhan pertahunnya, minat baca di Indonesia dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Hal ini menunjukan masih ada harapan minat baca semakin baik lagi dari tahun ketahun. Permasalahannya adalah, bagaimana cara … Baca Selengkapnya