Deskripsi
Sinopsis Buku Membangun Karakter Generasi Muda Melalui Habituasi di Sekolah
Buku Membangun Karakter Generasi Muda Melalui Habituasi di Sekolah Pada dasarnya seluruh pihak yang terkait dalam membangun karakter harus bekerja sama dan aktif secara keseluruhan. Upaya dalam membangun karakter seseorang dimulai dari lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat. Selain dari ketiga lingkungan pendidikan tersebut, pemerintah juga berperan besar dalam pembentukan karakter seseorang. Salah satunya adalah dengan melahirkan kebijakan pendidikan yang bernuansa pendidikan karakter. Buku ini terdiri dari beberapa pembahasan diantaranya: Bab 1 Introduksi: Overview Pendidikan Karakter di Sekolah Bab 2 Pendidikan Karakter Bab 3 Pendidikan Nilai Karakter dalam Perspektif Teori Pembentukan Perilaku Bab 4 Pembinaan Nilai Karakter dalam Perkembangan Moral Bab 5 Habituasi Dalam Membangun Karakter Bab 6 Daya Tarik Bab 7 Paparan Komprehensif Pelaksanaan Program Habituasi di Sekolah Bab 8 Intiha Buku Membangun Karakter Generasi Muda Melalui Habituasi di Sekolah ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Ulasan
Belum ada ulasan.