Deskripsi
Sinopsis Buku Monograf Optimasi Jaringan Syaraf Tiruan (ANN) dan Pengukuran Energi Adhesi Kain Tenun Melalui Perlakuan Plasma Korona
Buku Monograf Optimasi Jaringan Syaraf Tiruan (ANN) dan Pengukuran Energi Adhesi Kain Tenun Melalui Perlakuan Plasma Korona Perkembangan teknologi 4.0 saat ini telah menciptakan berbagai ilmu-ilmu baru, salah satunya adalah pemodelan menggunakan sistem jaringan saraf tiruan. Penerapan sistem jaringan saraf tiruan (ANN) telah banyak diterapkan salah satunya pada optimasi parameter-parameter masukan pada ranah nanoteknologi, seperti teknologi plasma terutama pada modifikasi sifat permukaan nano material tekstil. Buku monograf ini sangat penting untuk menambah ilmu pengetahuan dan data penelitian bagi mahasiswa, dosen dan peneliti mengenai perlakuan plasma dan aplikasinya di bidang tekstil serta metode memprediksi hasil eksperimen menggunakan jaringan saraf tiruan (ANN). Buku ini disusun secara praktis untuk memberikan panduan kepada akademisi dan praktisi mengenai penerapan jaringan saraf tiruan pada pengukuran energi adhesi kain tenun melalui perlakuan plasma korona. Buku ini terdiri dari beberapa pembahasan, diantaranya:
- Introduksi
- Diskusi Wacana
- Daya Tarik
- Optimasi Jaringan Syaraf Tiruan (ANN) dan Pengukuran Energi Adhesi Kain Tenun Melalui Perlakuan Plasma Korona
- Intiha
Buku Monograf Optimasi Jaringan Syaraf Tiruan (ANN) dan Pengukuran Energi Adhesi Kain Tenun Melalui Perlakuan Plasma Korona ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Ulasan
Belum ada ulasan.