Deskripsi
Sinopsis Buku Parfum Alami: Pemanfaatan Minyak Esensial Medang Pirawas, Lavender, dan Jeruk
Buku Parfum Alami: Pemanfaatan Minyak Esensial Medang Pirawas, Lavender, dan Jeruk
Parfum kini tidak hanya digunakan oleh segelintir orang, tetapi telah menjadi bagian penting dalam kehidupan sehari-hari banyak kalangan, dari anak-anak hingga dewasa. Meningkatnya penggunaan parfum di masyarakat telah menimbulkan beberapa kekhawatiran, salah satunya pada aspek kesehatan. Penggunaan parfum sintetis yang mengandung bahan kimia berbahaya dapat menimbulkan risiko kesehatan. Oleh karena itu, penting untuk menggunakan parfum yang berasal dari bahan-bahan alami, yang tidak hanya berfungsi sebagai wewangian tetapi juga memiliki sifat terapeutik.
Buku Parfum Alami: Pemanfaatan Minyak Esensial Medang Pirawas, Lavender, dan Jeruk ini menjabarkan beberapa formulasi parfum alami yang berasal dari minyak esensial daun medang pirawas, bunga lavender, dan kulit jeruk yang meliputi jeruk manis, jeruk nipis, jeruk lemon, dan jeruk bergamot. Setiap formula tersebut diperiksa bobot jenis, noda, daya tahan, dan tingkat kesukaannya, sehingga diketahui kinerja masing-masing formula parfum dan diperoleh formulasi parfum yang paling baik.
Selamat membaca!
Buku Parfum Alami: Pemanfaatan Minyak Esensial Medang Pirawas, Lavender, dan Jeruk diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish.
Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari.
Kelebihan kami :
*Buku Baru
*Original
*Pengiriman Cepat
*Stok selalu tersedia
*Packing aman & rapi
*Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Rekomendasi Buku Lainnya
Buku Ekonomi | Buku Akuntansi | Buku Bahasa Inggris | Buku Hukum | Buku Novel
Review
Belum ada ulasan.