Deskripsi
Sinopsis Buku Tata – Niaga Pertanian (Agricultural Value Chain)
Buku Tata – Niaga Pertanian (Agricultural Value Chain) Kemajuan pertanian Indonesia memang belum merata. Di satu sisi, industri minyak kelapa sawit telah mencapai puncaknya menjadi produsen utama dunia, mulai menanam hingga produk jadi, telah berhasil dikelola Indonesia dengan baik. Namun jenis pertanian lainnya, belum mencapai tingkat revolusi industri 3.0 sekalipun. Masih banyak jenis pertanian yang masih ditindaki secara tradisional, menggunakan cara-cara tradisional dan belum ada solusi yang lebih konkret. Demikian pula dengan tata niaga pertanian, belum sampai pada situasi yang menguntungkan semua pihak, terutama petani yang sudah sepantasnya mendapat porsi hasil yang sesuai dengan apa yang sudah dilakukannya. Buku ini membahas tata niaga pertanian terutama negara-negara lain, yang tentu saja masih dipenuhi oleh keterbatasan yang dipunyai petani dan saatnya kita menguak apa saja yang harus dibenahi agar tata niaga pertanian Indonesia pun dapat lebih baik dari sebelumnya. Buku ini juga membahas tentang peran pemerintah dan peneliti di negara lain dan kiranya dapat memberi inspirasi agar petani Indonesia juga memperoleh bantuan untuk kemajuan pertanian Indonesia. Buku Tata – Niaga Pertanian (Agricultural Value Chain) ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Ulasan
Belum ada ulasan.