Deskripsi
Sinopsis Buku Panduan Resmi Tes CPNS CAT 2024/2025
Buku Sukses Latihan Dasar CPNS
PAKET LENGKAP TES CPNS CAT
SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD)
- TES WAWASAN KEBANGSAAN (TWK)
- TES INTELIGENSI UMUM (TIU)
- TES KARAKTERISTIK PRIBADI (TKP)
SELEKSI KOMPETENSI BIDANG
PLUS:
- BINTANG TRYOUT ONLINE NASIONAL
- BONUS VIDEO TUTORIAL
- 14 PAKET PREDIKSI TES CPNS
- 25 PAKET SKB CPNS
- RIBUAN KOMBINASI PAKET CAT SESUAI ASLINYA
Sinopsis Buku Sukses Latihan Dasar CPNS
Buku Sukses Latihan Dasar CPNS
Buku ini berisi tentang bagaimana menjadi calon pegawai negeri sipil dan dapat dijadikan sebagai pedoman dalam Pelatihan Calon Pegawai Negeri Sipil. Dalam menentukan kesuksesan, seseorang juga dapat membaca berbagai literasi sebagai pedoman dalam menentukan langkahnya. Pemikiran para ilmuwan tentang bagaimana suatu kesuksesan diri dapat diwujudkan, di antaranya menurut Stephen R. Covey, Stephen P. Robin, Andrew D. Brawn Goleman, Howard Gardner, John C. Maxwell, dan yang lainnya. Dalam buku ini akan dijelaskan mengenai kebiasaan-kebiasaan yang dilakukan oleh orang-orang sukses. Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa kecerdasan emosi dua kali lebih penting daripada kecerdasan intelektual dalam memberikan kontribusi terhadap kesuksesan seseorang.
Selanjutnya dalam buku ini akan dibahas secara teknis tentang langkah-langkah dalam melaksanakan Latihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil, mulai dari bagaimana melaksanakan pembelajaran secara mandiri, contoh-contoh format dalam membuat Rancangan Aktualisasi sampai pada Laporan Aktualisasi.
Review
Belum ada ulasan.