Deskripsi
Sinopsis Buku Keterkaitan Senam Hamil dengan Lama Persalinan Buku Keterkaitan Senam Hamil dengan Lama Persalinan Senam hamil merupakan salah satu jenis terapi latihan gerak yang dilakukan untuk mempersiapkan ibu hamil baik secara fisik maupun mental untuk menjalani persalinan. Senam hamil terbukti memberikan banyak manfaat terutama pada ibu hamil. Buku ini menyuguhkan metode melakukan senam hamil serta berbagai manfaatnya pada ibu hamil dan janin. Buku ini juga secara khusus menguraikan efek senam hamil terhadap lama persalinan kala I dan kala II. Buku ini dapat menjadi salah satu pendukung dalam upaya peningkatan pengetahuan dan wawasan tenaga kesehatan sebagai bahan pertimbangan dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Buku ini dapat menjadi pedoman dalam kegiatan yang berkaitan dengan senam hamil untuk membantu meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan. Buku ini terdiri dari beberapa pembahasan, diantaranya:
- Perlukah Ibu Hamil Melakukan Senam Hamil?
- Senam Hamil: Metode Dan Manfaat
- Lebih Dalam Tentang Partus/ Persalinan
- Tindak Lanjut Senam Hamil
- Efek Senam Hamil Pada Lama Persalinan
Buku Keterkaitan Senam Hamil dengan Lama Persalinan ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI Rekomendasi Buku Lainnya Buku Ekonomi | Buku Akuntansi | Buku Bahasa Inggris | Buku Hukum | Buku Novel
Review
Belum ada ulasan.