Deskripsi
Sinopsis Buku Sistem Informasi
Buku Sistem Informasi Sistem Informasi adalah kombinasi seperangkat komponen yang terdiri dari orang, hardware, software, jaringan telekomunikasi dan data yang saling bekerja sama untuk mengumpulkan, mengolah, menyimpan, dan menyebarkan informasi untuk mendukung pengambilan keputusan, pengendalian, analisis masalah dan visualisasi dalam organisasi. Bidang sistem informasi meliputi semua aspek pengembangan, penyebaran, implementasi, penggunaan dan dampak Sistem Informasi dalam organisasi dan masyarakat. Banyak aktivitas manusia yang berhubungan dengan sistem informasi tidak hanya di negara-negara maju, di Indonesia pun sistem informasi telah banyak diterapkan dimana-mana, seperti di kantor, di pasar swalayan, di bandara, dan bahkan di rumah ketika pemakai bercengkerama dengan dunia internet. Buku Sistem Informasi ini membahas mengenai: gambaran umum, konsep dasar, komponen, ragam, pengembangan sistem informasi; data warehouse; jaringan komputer, internet dan e-commerce; serta etika dan keamanan sistem informasi. Buku ini dapat dijadikan referensi untuk menambah wawasan bagi mahasiswa Sistem Informasi atau untuk memunculkan motivasi dalam mengembangkan era Society 5.0. Buku Sistem Informasi ini diterbitkan oleh Penerbit Buku Pendidikan Deepublish. Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Deepublish. Kami berfokus menjual buku-buku kuliah untuk Mahasiswa di seluruh Indonesia, dengan pilihan terlengkap kamu pasti mendapatkan buku yang Anda cari. Kelebihan kami : *Buku Baru *Original *Pengiriman Cepat *Stok selalu tersedia *Packing aman & rapi *Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI
Review
Belum ada ulasan.