Tips Menjalankan Strategi Bazar, Bagaimana Caranya?

Strategi Pemasaran Bazar

Strategi bazar adalah cara agar banyak pembeli yang datang. Semakin banyak pembeli yang datang, maka semakin banyak pemasukan atau keuntungan yang akan diperoleh. Oleh sebab itu, tidak heran jika panitia penyelenggara bazar selalu bersemangat untuk memperluas jangkauan promosi bazar.  Pengertian Bazar Menurut Ahli Bazar secara umum dapat diartikan sebagai pasar yang berlangsung dalam kurun waktu … Baca Selengkapnya

Kelebihan dan Kekurangan Pull dan Push Marketing 

Kelebihan dan Kekurangan Pull dan Push Marketing 

Kelebihan dan Kekurangan Pull dan Push Marketing – Apakah kamu biasa berkecimpung di dunia marketing? Atau punya usaha sendiri? Berbicara tentang menjalankan usaha, kita akan bersinggungan akrab dengan dunia marketing. Agar usaha yang kita jalankan mendatangkan call to action, kita harus tahu strategi marketing.  Jadi dalam pull and push marketing, ada dua istilah yang cukup … Baca Selengkapnya

Perbedaan Customer Service Dan Customer Relation Officer

Perbedaan Customer Service Dan Customer Relation Officer

Kamu pasti tidak asing dengan istilah customer service atau CS bukan? Terutama buat kamu bekerja di dunia marketing. Atau buat kamu yang suka bertanya tentang informasi tentang produk tertentu, biasanya kamu akan berhadapan dengan CS. Selain customer service, ada yang disebut dengan customer relation officer. Buat kamu yang masih bingung membedakan diantara keduanya, berikut ulasan … Baca Selengkapnya

9 Cara Menemukan Ide Usaha Kreatif dan Inovatif

Cara Menemukan Ide Usaha

Cara menemukan ide usaha sering dicari-cari. Khususnya buat mereka yang memang memiliki tekad ingin memiliki usaha sendiri. Sayangnya, semakin dicari ide tersebut semakin sulit ditemukan. Sementara, untuk menjalankan sebuah usaha tidak boleh dijalankan secara asal-asalan, dibutuhkan perencanaan dan strategi yang matang. Lantas, bagaimana cara menemukan ide usaha? Cara Menemukan Ide Usaha Berikut adalah beberapa tips … Baca Selengkapnya

7 Cara Belajar Digital Marketing Untuk Pemula Gratis

7 Cara Belajar Digital Marketing Untuk Pemula Gratis

Cara belajar digital marketing untuk pemula apakah sepenting itu? Sampai-sampai harus dikuasai jika ingin menjadi seorang digital marketing? Jawabannya, tentu! Jika kamu ingin memang ahli dibidang tersebut, sudah pasti kamu harus menguasai dasarnya. Agar Ketika praktek tidak kaget dengan fakta lapangan.  Seperti yang kamu ketahui, bahwa beberapa tahun terakhir, ilmu digital marketing sangat digandrungi. Tidak … Baca Selengkapnya

6 Sumber Peluang Usaha dari Faktor Eksternal

6 Sumber Peluang Usaha dari Faktor Eksternal

Sumber peluang usaha belakangan ini banyak dilirik oleh sebagian orang, terutama bagi kamu yang ingin menjadi pengusaha. Didukung oleh faktor susah mendapatkan pekerjaan yang sesuai harapan. Sehingga mendorong untuk menekuni usaha dibandingkan sebagai karyawan. Apalagi jika mengingat peluang dan keuntungan yang akan diperoleh, jika usaha bisnisnya berjalan lancar. Sayangnya, selama perjalanan menjalankan bisnis, seringkali mengalami … Baca Selengkapnya

4 Cara Jualan Online Shop Tanpa Modal Terbaru

4 Cara Jualan Online Shop Tanpa Modal Terbaru

Cara jualan online shop akhir-akhir ini menjadi perbincangan yang asyik. Khususnya bagi pelaku penjual. Karena bermodal menjadi reseller, affiliate atau dropship bisa mendapatkan cuan yang menjanjikan. Didukung dengan perkembangan teknologi di media social. Dimana setiap media social seperti tiktok, youtube, Instagram hingga facebook sekalipun sudah ada fitur jualan online juga.  Sehingga bermain di media social … Baca Selengkapnya

Pertanyaan Tentang Business Plan dan Rencana Strategis

Pertanyaan Tentang Business Plan dan Rencana Strategis

Pertanyaan tentang business plan sering ditanyakan bagi pemula. Karena memang tidak semua pelaku usaha mengetahui istilah ini. Pemula pelaku usaha biasanya akan bertanya, “Apa yang dimaksud dengan business plan?” Kita tahu bahwa menjalankan sebuah usaha memerlukan ide dan perencanaan yang baik. Kita tidak mungkin menjalankan usaha berdasarkan ide-ide umum. Dimana Ketika ide tersebut dipraktekan dalam … Baca Selengkapnya

Ingin Uang Tetap Mengalir? Jadi Reseller Buku Islami Saja

Ingin Uang Tetap Mengalir? Jadi Reseller Buku islami Saja

Reseller buku islami meningkat akhir-akhir ini menjelang bulan ramadhan. Fenomena ini pun ditangkap oleh penulis-penulis buku. Sehingga banyak dari mereka yang akhirnya menuliskan naskah-naskah yang bernafaskan islami dan religiusitas.  Maka dari itu, kamu bisa mengambil kesempatan ini untuk membantu menjualkan buku-buku islami yang sudah diterbitkan oleh penerbit. Lumayan loh keuntungan dari hasil penjualan buku yang … Baca Selengkapnya