8 Tahap Cara Menulis Artikel yang Menarik

cara menulis artikel yang menarik

Pahami dengan pasti 8 tahap cara menulis artikel yang menarik dan baik dengan mengerti dahulu pengertian menulis, artikel dan jenis artikelnya, baru menulis dan tips menulis artikel yang baik dan benar. Menulis sebenarya tidak serumit yang selama ini kita bayangkan. Menulis artikel itu mudah, semudah kita update status di media sosial. Berbicara tentang artikel, memang … Baca Selengkapnya

8 Hobi yang Menghasilkan Uang dan Jadi Pekerjaan

hobi yang menghasilkan uang

8 hobi yang menghasilkan uang dan menjadi profesi – siapa sih yang tidak punya hobi? Saya yakin tiap orang memiliki hobi. Berbicara tentang hobi, tentu saja ada banyak sekali ragam bentuknya. Bahkan, hobi nyleneh sekalipun bisa menghasilkan uang.  Jika umumnya hobi sesuatu yang ada wujud karyanya. Ternyata hobi nyleneh dan terkesan main-main pun sekarang bisa … Baca Selengkapnya

Pengembangan Perpustakaan: Sekolah dan Digital

pengembangan perpustakaan sekolah dan digital

Pengertian pengembangan perpustakaan dapat dijelaskan secara sederhana sebagai upaya untuk mengembangkan perpustakaan dalam banyak hal. Seperti yang kamu tahu bahwa perpustakaan sebagai aktivitas yang memiliki peran dan tanggung jawab penting di bidang literasi Indonesia.  Tidak dapat dipungkiri bahwa menjadi perpustakaan yang mampu mengembangkan sumber daya manusia lewat literasi bukanlah perkara yang mudah. Tidak heran jika … Baca Selengkapnya

45 Contoh Motto Pendidikan | Indonesia

contoh motto pendidikan

Contoh Motto pendidikan inspiratif – kamu sekarang merasa bosan sekolah? Atau kamu sedang kehilangan semangat dan antusias belajar di sekolah? Jangan biarkan perasaan seperti ini terus terusan. Karena akan mempengaruhi prestasi kamu dalam belajar.  Dalam rangka meningkatkan dan menjaga semangat belajar, bisa jadi karena kamu butuh asupan bacaan yang memotivasi dan inspiratif. Lalu bagaimana caranya? … Baca Selengkapnya

Olahraga Kardio: Pengertian, Jenis dan Contoh

olahraga kardio

Olahraga merupakan salah satu upaya untuk menjaga kesehatan dan kebugaran jasmani tubuh. Dengan berolahraga, tubuh akan menjadi sehat dan imun tubuh juga akan terjaga dengan baik. Salah satu jenis olahraga yang familiar adalah olahraga kardio. Berikut jenis manfaat dan contoh olahraga kardio. Dari berbagai jenis olahraga, olahraga kardio sering dijadikan pilihan untuk dilakukan secara rutin. … Baca Selengkapnya

Pengertian Buku Antologi dan Manfaat Menulisnya

pengertian buku antologi

Kamu, pasti sudah sering mendengar kata “Antologi” kan? dan pastinya sering juga menemukan buku-buku antologi bersebaran di toko-toko buku. Sebenarnya, apa sih pengertian buku antologi itu? terus apa saja manfaat dengan menulis antologi sampai menerbitkan menjadi Buku? Karya sastra itu banyak jenisnya dan yang paling mudah untuk dibuat adalah puisi, cerita pendek (cerpen) atau cerbung. … Baca Selengkapnya

Pengertian serta Perbedaan Haji dan Umroh

perbedaan haji dan umroh

Punya mimpi pergi ke baitullah? Namun masih bingung ke sana dalam niat sebagai haji atau umroh? Atau mungkin ada diantara kalian yang belum tahu perbedaan haji dan umroh? Jadi pada kesempatan kali ini kita akan membahas secara lengkap tentang perbedaan haji dan umroh sebagai berikut. Pengertian Haji Ternyata ada yang masih belum tau perbedaan haji … Baca Selengkapnya

Perbedaan Wirausaha dan Wiraswasta

perbedaan wirausaha dan wiraswasta

Perbedaan wirausaha dan wiraswasta  – Profesi pekerjaan yang dilirik saat ini tidak melulu menjadi pegawai negeri. Salah satunya profesi menjadi seorang pengusaha. Tentu saja kamu akan mendapatkan banyak keuntungan saat menjalankan usaha bisnis ini.  Buat kamu yang bingung ingin menjadi apa di masa yang akan datang, menjadi seorang wirausaha adalah jawaban yang tepat dan mulia. … Baca Selengkapnya

Cara Menjadi Influencer di Media Sosial

cara menjadi influencer

Cara Menjadi Influencer – Di tengah berkembang pesatnya media sosial dan internet seperti saat ini, pasti kita tak asing dengan istilah influencer, bukan? Saat ini, profesi menjadi seorang influencer di instagram, tiktok atau twitter sedang didambakan banyak orang. Banyak yang mengira pekerjaan influencer mudah tetapi mendapat penghasilan fantastis. Tak heran jika banyak yang mencari cara … Baca Selengkapnya

Pengertian dan Pendekatan Konseling

pengertian dan pendekatan konseling

Menyadari tak bisa semua masalah bisa diselesaikan sendiri tersebut, sehingga diperlukannya melakukan pendekatan konseling. Pada langkah melakukan pendekatan konseling ini, harapannya seseorang yang bermasalah atau sedang memiliki masalah dapat menemukan alternatif terbaik untuk memahami dan menyelesaikan masalahnya. Di tahap pendekatan konseling ini, orang yang memiliki masalah atau selanjutnya disebut konseli bercerita atau melakukan konseling. Selanjutnya, … Baca Selengkapnya